4 Cara Menebalkan Alis secara Alami, Tanpa Efek Samping dan Mudah!
loading...
A
A
A
JAKARTA - Cara menebalkan alis secara alami dapat dilakukan dengan memanfaatkan bahan yang ada di sekitar kita. Cara ini diyakini tak memiliki efek samping, bahan-bahannya pun mudah dicari.
Alis memiliki peranan penting dalam menunjang penampilan. Namun, ada sebagian orang yang punya alis cenderung tipis dan menginginkan alis yang lebih tebal. Terdapat sejumlah bahan alami yang dapat merangsang pertumbuhan alis.
Penggunaan bahan alami yang memberikan manfaat bagi pemeliharaan kesehatan dan kecantikan masyarakat perlu terus dikembangkan, dilestarikan, serta dimanfaatkan. Hal ini dikarenakan tak jarang ada sejumlah efek negatif yang ditimbulkan dari penggunaan kosmetik berbahan kimia.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut cara menebalkan alis secara alami berikut bahan-bahannya.
1. Lidah Buaya
Lidah buaya mendapat julukan tanaman ajaib karena memiliki banyak manfaat dan khasiat bagi kehidupan manusia. Lidah buaya merupakan salah satu dari sekian banyak tanaman yang dinyatakan sebagai ramuan yang dapat dimanfaatkan untuk mempercepat dan menyuburkan pertumbuhan rambut termasuk alis.
Lendir lidah buaya mempunyai kemampuan meresap dengan baik ke dalam folikel rambut alis. Oleskan lendir lidah buaya pada alis secara merata, diamkan selama 1 jam, lalu bilas. Pemakaian lidah buaya secara rutin pada area alis akan membantu pertumbuhan alis Anda.
Alis memiliki peranan penting dalam menunjang penampilan. Namun, ada sebagian orang yang punya alis cenderung tipis dan menginginkan alis yang lebih tebal. Terdapat sejumlah bahan alami yang dapat merangsang pertumbuhan alis.
Penggunaan bahan alami yang memberikan manfaat bagi pemeliharaan kesehatan dan kecantikan masyarakat perlu terus dikembangkan, dilestarikan, serta dimanfaatkan. Hal ini dikarenakan tak jarang ada sejumlah efek negatif yang ditimbulkan dari penggunaan kosmetik berbahan kimia.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut cara menebalkan alis secara alami berikut bahan-bahannya.
1. Lidah Buaya
Lidah buaya mendapat julukan tanaman ajaib karena memiliki banyak manfaat dan khasiat bagi kehidupan manusia. Lidah buaya merupakan salah satu dari sekian banyak tanaman yang dinyatakan sebagai ramuan yang dapat dimanfaatkan untuk mempercepat dan menyuburkan pertumbuhan rambut termasuk alis.
Lendir lidah buaya mempunyai kemampuan meresap dengan baik ke dalam folikel rambut alis. Oleskan lendir lidah buaya pada alis secara merata, diamkan selama 1 jam, lalu bilas. Pemakaian lidah buaya secara rutin pada area alis akan membantu pertumbuhan alis Anda.